Sunday, January 24, 2010

Mengubah Warna foto classic

Cara mengubah warna foto agar kelihatan seperti foto lama atau classic menggunakan Hue & Saturation :
Buka pada menu bar Image => Adjustmen => Hue/saturation, sehingga muncul kotak dialog seperti ini :









  1. Pada pilihan master atur nilai saturasi menjadi -30.
  2. Pilih warna RED pada kotak dialog edit, kemudian geser nilai saturasinya menjadi - 30.
  3. Selanjutnya pilih warna yang lainnya ( yellow, green, cyan, blue & magenta ) dan atur nilai saturasi menjadi -100.
Langkah selanjutnya adalah mengatur warna dengan menggunakan Color Balance, caranya :
  1. Pada menu bar klik image=>adustment=>Color Balance
  2. Atur nilai warna sesuai selera.
sehingga hasilnya seperti ini :







No comments: